Daftar Semua Berita
Peluncuran Roket Air Ekstrakurikuler Fisika dan Astronomi SMAN 1 Sumbawa Besar
Pagi tadi, Sabtu, 29 Januari 2022 Ekstrakurikuler Fisika dan Ekstrakurikuler Astronomi mempresentasikan hasil kreasinya. Dua ekstrakulikuler ini berkolaborasi dengan membuat Roket Air dari aplikasi dari Hukum III Newton yaitu Hukum Aksi Reaksi. . . .
SMAN 1 Sumbawa Besar Panen Prestasi Kejuaraan Daerah Provinsi NTB
Kabar gembira dan membanggakan datang dari Bidang Olahraga. Akhir tahun 2021, siswa-siswi SMAN 1 Sumbawa Besar mendapat prestasi Tingkat Provinsi dari Kejurda IBA MMA (Ikatan Bela Diri Amatir Mix Martial Art) dan Kejurda Panahan. Didampingi . . .
Semarak HUT Kabupaten Sumbawa di SMAN 1 Sumbawa Besar
Kabupaten Sumbawa kini genap berusia 63 tahun. Mengusung tema Sumbawa Gemilang yang Berkeadaban pada milad tahun ini, menjadi harapan kita bahwa Tau Samawa harus memiliki daya saing yang kuat dan mampu berkompetisi dengan tetap memegang teguh agama . . .
Pengukuhan Pengurus Rohani Islam (Rohis) SMAN 1 Sumbawa Besar masa khidmat 1443 H/1444 H
Untuk mendapatkan generasi penerus pengurus Rohani Islam (Rohis) SMA Negeri 1 Sumbawa mengadakan acara pengukuhan pengurus Rohis masa khidmat 1443 H/1444 H, Jumat, 8 Oktober . . .
SMA Negeri 1 Sumbawa Besar Adakan Rapat Koordinasi Program SKS Kelompok Cepat dengan Guru dan Orang Tua/Wali Murid
Sesuai dengan Keputusan Menteri Pendidikan mengenai Program SKS, SMA Negeri 1 Sumbawa adakan diskusi bersama Bapak/Ibu Guru kelas X untuk menentukan siswa kelompok cepat pada Selasa, 5 Oktober 2021 dan rapat koordinasi program SKS dengan orang . . .
SMA Negeri 1 Sumbawa Besar Meraih Juara II dalam Lomba Perpustakaan Tingkat Provinsi Tahun 2021
SMA Negeri 1 Sumbawa Besar meraih juara II dalam Lomba Perpustakaan Tingkat Provinsi Tahun 2021. Penyerahan hadiah diberikam secara langsung oleh Bupati Sumbawa, Bapak di Aula H. Madilao ADT Kantor Bupati Sumbawa pada Rabu, 6 Oktober . . .
Serah Terima Jabatan Pengurus OSIS dan MPK SMA Negeri 1 Sumbawa Besar
Tahun Pelajaran 2021-2022 telah dimulai pada bulan Juli 2021 lalu, dengan berakhirnya tahun pelajaran 2020-2021 maka berakhir pula kepengurusan OSIS dan MPK Masa Bakti 2020-2021. Pergantian kepengurusan OSIS dan MPK ditandai dengan acara Serah . . .
SMA Negeri 1 Sumbawa Besar menjadi Satu-satunya SMA yang juara dalam Lomba Maket Rumah Ramah Lingkungan dari UTS
SMA Negeri 1 Sumbawa Besar menjadi satu-satunya SMA yang mendapatkan juara dalam Lomba Maket Rumah Ramah Lingkungan "Eco House" dari Universitas Teknologi Sumbawa pada 2 Oktober 2021 . . .
Siswa SMA Negeri 1 Sumbawa Besar Raih Juara dalam Beberapa Cabang Olahraga dalam PORKAB dan Kompetesi Online Se-Indonesia
Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) Tahun 2021 baru saja usai. Kegiatan ini diselenggarakan sebagai persiapan menuju PORPROV (Pekan Olahraga Provinsi). Dalam PORKAB Cabang Karate, siswi SMA Negeri 1 Sumbawa Besar berhasil meraih 3 juara, yakni Ananda . . .
MEMBANGUN KEMITRAAN UNTUK SMANIKA GEMILANG, ALUMNI SMANIKA BEKERJASAMA DENGAN SMA NEGERI 1 SUMBAWA BESAR
Kegiatan Silaturahmi SMA Negeri 1 Sumbawa Besar dengan para Alumni dengan tema "Membangun Kemitraan untuk SMANIKA Gemilang" Kamis, 30 September 2021. Kegiatan ini dilakukan untuk membentuk Tim Formatur Ikatan Alumni SMANIKA dan juga menyusun program . . .
Kunjungan Tim LPMP dan BP PAUD Meninjau Kesiapan Sekolah dalam Persiapan Tes PPPK di SMA Negeri 1 Sumbawa Besar
SMAN 1 Sumbawa Besar merupakan salah satu sekolah di Kabupaten Sumbawa yang ditunjuk oleh Provinsi NTB sebagai lokasi tes PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanian Kerja). Tes yang akan berlangsung pada 13-17 September 2021 ini diadakan . . .