KERJA SAMA SMAN 1 SUMBAWA BESAR DENGAN UTS DALAM PEMBEKALAN METODELOGI PENELITIAN KIR GARUDA SMANIKA

KERJA SAMA SMAN 1 SUMBAWA BESAR DENGAN UTS DALAM PEMBEKALAN METODELOGI PENELITIAN KIR GARUDA SMANIKA

Setelah 10 tim lolos pada seleksi proposal Olimpiade Penelitian Siswa Indonesia (OPSI) tahun 2022, KIR Garuda SMA Negeri 1 Sumbawa Besar menindaklanjuti dengan menggelar kegiatan “Pembekalan Metodologi Penelitian dan Penyusunan Laporan Akhir OPSI 2022” pada 26 Agustus 2022 kemarin.

Kegiatan ini diikuti oleh 40 peserta dengan narasumber Ibu Nurul Izzati, S.Si., M.Sc. dari Universitas Teknologi Sumbawa dan Bapak Ahmad Salim, S.T. alumni SMAN 1 Sumbawa Besar. Kegiatan berlangsung dengan Gaya Sersan (serius tapi santai) di mana materi yang berat disajikan dengan gaya yang menyenangkan, dan sesekali diselingi ice breaking yang edukatif dan memancing kreativitas. 

Adapun 10 tim SMANIKA lolos proposal OPSI 2022 adalah:

Bidang MST (Matematika, Sains, dan Teknologi)

Tim 1

1. Indri Tiffani

2. Atha Dara Radeisyah 

Tim 2

1. Salsabilla Fitria Khairizahrah

Tim 3

1. Faizah Nadya

2. Ikhsan Jordan

Tim 4

1. Aliya Mufidah

2. Arbyantara Mudi Lismanulang

Tim 5

1. Jonathan Afriliansyah

2. Yuri Dayita

Tim 6

1. Ariska Anuggerah Anjani

2. Windha Wati

Tim 7

1. Shafira Adinda Putri

2. Rizqa Hijjul Aulia

Bidang ISH (Ilmu Sosial dan Humaniora): 

Tim 1

1. Rifqi Ariswan Agasi

2. M. Reyhan Zevano

Tim 2

1. Rifdah Zulhanzahira

2. Nur Hayyuna Aprillia

Tim 3

1. Putra Ganesha Karmayoga

2. Paulina Lusiana Rawung (Wahyuni Darmayanti)

sumber : Tim Humas Smanika
Selamat Datang

Telah hadir Layanan Konsultasi melalui WhatsApp atau kirim email ke sman1sumbawabesar@gmail.com